APAKAH MUSYARAKAH DAN IJARAH BERKONTRIBUSI TERHADAP PROFITABILITAS?
Abstract
This study aims to obtain empirical evidence regarding whether profitability is affected by musyarakah, mudharabah, and leasing/ijarah financing. Multiple linear regression analysis was used as the method. Seven Islamic Commercial Banks that have consistently registered with the OJK during 2016-2020 are the samples in this study. Research shows that mudharabah contributes to the profitability of Islamic Commercial Banks, while musyarakah and leasing/ijarah do not trigger an increase in profitability. This reason is because musyarakah distribution has not yet reached the maximum stage, while special ijarah financing for leasing is relatively small used by customers.
Abstrak
Penelitian ini bertujuan memperoleh bukti empiris terkait apakah profitabilitas dipengaruhi oleh pembiayaan musyarakah, mudharabah, dan pembiayaan sewa/ijarah. Analisis regresi linier berganda digunakan sebagai metode. Tujuh Bank Umum Syariah yang telah terdaftar di OJK secara konsisten selama 2016-2020 menjadi sampel pada penelitian ini. Penelitian menunjukan mudharabah berkontribusi terhadap profitabilitas Bank Umum Syariah, sedangkan musyarakah dan sewa/ijarah tidak memicu peningkatan profitabilitas. Alasan ini dikarenakan penyaluran musyarakah belum mencapai tahap maksimal sedangkan pembiayaan ijarah khusus untuk leasing yang relatif kecil dipergunakan oleh nasabah.
Downloads
References
Faradilla, C., Arfan, M., & Shabri, M. (2017). Pengaruh Pembiayaan Murabahah, Istishna, Ijarah, Mudharabah dan Musyarakah Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah di Indonesia. Jurnal Magister Akuntansi , 10-18.
Farida, A. (2020). Analisis Pembiayaan Musyarakah Terhadap Profitabilitas (ROA) Bank Umum Syariah. MALIA: Jurnal Ekonomi Islam, 11(2), 327-340. https://doi.org/10.35891/ml.v11i2.2150.
Friyanto. (2013). Pembiayaan Mudharabah, Risiko, Dan Penanganannya (Studi Kasus pada Bank BTN Kantor Cabang Syariah Malang). JMK: Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 15(2), 113-122. https://doi.org/10.9744/jmk.15.2.113-122.
Harahap, S. S., Wiroso, & Yusuf, M. (2010). Akuntansi Perbankan Syariah. Jakarta Barat: LPFE Usakti.
Hartati, D. S., & Dailibas, D. (2021). Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah Dan Ijarah Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 7(1), 235-240. https://doi.org/10.29040/jiei.v7i1.1836.
Ismail. (2017). Perbankan Syariah. Jakarta: Kencana.
Muhamad. (2014). Manajemen Keuangan Syariah. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.
Mulianti. (2010). Analisis Faktor Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Hutang dan Pengaruhnya terhadap Nilai Perusahaan. Tesis. Semarang: Program Pascasarjana Universitas Diponegoro.
Novyanti, L. A., & Wirman. (2022). Pengaruh Pembiayaan Mudharabah Dan Murabahah Terhadap Profitabilitas. Gorontalo Accounting Journal, 42-49. https://doi.org/10.32662/gaj.v5i1.1968
Nurfajri, F., & Priyanto, T. (2019). Pengaruh Murabahah, Musyarakah, Mudharabah, dan Ijarah Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah di Indonesia. Jurnal MONEX, 1-18. http://dx.doi.org/10.30591/monex.v8i2.1231
OJK. (2017). Konsep Operasional Perbankan Syariah. Otoritas Jasa Keuangan Diakses tanggal 18 Oktober 2021 dari https://www.ojk.go.id/
Puteri, D. R., Meutia, I., & Yuniartie, E. (2014). Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah, Murabahah, Istishna dan Ijarah terhadap Profitabilitas pada Bank Umum Syariah di Indonesia. Akuntabilitas: Jurnal Penelitian dan Pengembangan Akuntansi, 1-24.
Romdhoni, A. H., & Yozika, F. A. (2018). Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah dan Ijarah Terhadap Profitabilitas Bank Muamalat Indonesia. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 177-186. http://dx.doi.org/10.29040/jiei.v4i03.314
Sanusi, A. (2014). Metodologi Penelitian Bisnis. Jakarta : Salemba Empat.
Sirat, A. H., Bailusy, M. N., & Ria, S. L. (2018). Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah, Murabahah Dan Ijarah Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah (BUS) Yang Terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Jurnal Manajemen Sinergi (JMS), 1-35. http://dx.doi.org/10.33387/jms.v5i2.1293.g1025
Siregar, & Aisyah, S. (2021). Pengaruh Pembiayaan Bagi Hasil dan Pembiayaan Sewa terhadap Laba Bersih PT. Bank Syariah Mandiri. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Kontemporer (JAAK), 47-58.https://doi.org/10.30596/jakk.v4i1.6867.
Syamsuddin, L. (2011). Manajemen Keuangan Perusahaan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright (c) The Author(s)