Pemahaman perpajakan, kesadaran pajak dan tingkat pendapatan sebagai determinan kepatuhan pajak UMKM

  • Hari Setyo Widodo Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya
  • Dian Purnama Sari Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya
Keywords: Kepatuhan Pajak; Pemahaman Perpajakan; Kesadaran Pajak; Tingkat Pendapatan ., Tax Compliance; Taxation Understanding; Tax Awareness; Income Level.

Abstract

The purpose of this study was to determine the understanding of tax regulations, the awareness of paying taxes and the level of income of MSMEs that affect the compliance of MSME taxpayers. This type of quantitative research and data sources were obtained from questionnaires that were distributed directly to MSME owners. Multiple linear regression was used as a method of data analysis. The results of data analysis concluded that the understanding of tax regulations and the level of income of MSMEs had an effect on the compliance of MSME taxpayers. The awareness of paying taxes does not affect the compliance of MSME taxpayers. This may imply that even though business actors are willing to pay taxes, they have not been able to improve their tax compliance.

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemahaman peraturan perpajakan, kesadaran membayar pajak dan tingkat pendapatan UMKM berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM. Jenis penelitian kuantitatif dan sumber data diperoleh dari kuesioner yang dibagikan langsung kepada pemilik UMKM. Regresi linier berganda digunakan sebagai metode analisis data. Hasil analisis data disimpulkan bahwa pemahaman peraturan perpajakan dan tingkat pendapatan UMKM berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM. Untuk kesadaran membayar pajak tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM. Hal ini dapat diartikan bahwa meskipun pelaku usaha mau membayar pajak namun belum dapat meningkatkan kepatuhan perpajakannya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amran, A., 2018. Pengaruh Sanksi Perpajakan, Tingkat Pendapatan dan Kesadaran Wajib Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. ATESTASI : Jurnal Ilmiah Akuntansi. 1(1), 1–15. https://doi.org/10.33096/atestasi.v1i1.5

Arum, & Zulaikha, 2012. Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Pelayanan Fiskus, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi yang Melakukan Kegiatan Usaha dan Pekerjaan Bebas (Studi di Wilayah KPP Pratama Cilacap). Semarang: Universitas Diponegoro

Damayanti, F., & Susanto, T., 2015. Pengaruh Komite Audit, Kualitas Audit, Kepemilikan Institusional, Risiko Perusahaan dan Return On Assets Terhadap Tax Avoidance. Jurnal Bisnis dan Manajemen, 5(2), 187-206

Damayanti, T. W., & Martono, S., 2018. Taxpayer Compliance, Trust, and Power. Jurnal Keuangan Dan Perbankan. 22(2), 231–239. https://doi.org/10.26905/jkdp.v22i2.1580

Fuadi, Arabella Oentari, & Yenni Mangoting, 2013. Pengaruh Kualitas Pelayanan Petugas Pajak, Sanksi Perpajakan, dan Biaya Kepatuhan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Surabaya: Universitas Kristen Petra

Gautama, 2014. Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Pajak Orang Pribadi Dalam membayar Pajak. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi. Vol.3, No.12, Pp. 15-19

Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 19. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Hardiningsih, & Pancawati, 2011. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kemauan Membayar Pajak, Jurnal Dinamika Keuangan & Perbankan, Vol. 3, No.1:126-142. Semarang: Universitas Stikubank

James, & Alley, 2004. Tax Compliance, Self Assessment and Tax Administration, Journal of Finance and Management in Public Services. Vol.2, No.2, Pp. 27-42

Kalsum, Ummi, 2016. Pengaruh pemahaman Perpajakan dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak UMKM di Kota Pekanbaru, Riau: Universitas Riau

Lazuardini, E. R., Susyanti, H. J., & Priyono, A. A., 2018. Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan, Tarif Pajak Dan Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak UMKM. E – Jurnal Riset Manajemen PRODI MANAJEMEN, 7(1), 25–34.

Mahfud; Muhammad Arfan, & Syukriy Abdullah, 2017. Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan, Kesadaran Membayar Pajak, dan Kualitas Pelayanan Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Badan (Studi Empiris Pada Koperasi di Kota Banda Aceh). Magister Akuntansi Pascasarjana Universitas Syiah Kuala 9, 1–9.

Mustofa, Fauzi Achmad; Kertahadi, & Mirza Maulinarhadi, 2016. Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan, Tarif Pajak dan Asas keadilan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya, Malang

Nugroho, R. A., 2012. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemauan Untuk Membayar Pajak Dengan Kesadaran Membayar Pajak Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Melakukan Pekerjaan Bebas Yang Terdaftar Di KPP Pratama Semarang Tengah Satu). 1(1), 150–160.

Nurmantu, Safri, 2010. Pengantar Perpajakan. Jakarta: Kelompok Yayasan Obor

Oladipupo, A.O., & Obazee, U., 2016. Tax Knowledge, Penalties and Tax Compliance in Small and Medium Scale Enterprises in Nigeria, iBusiness, Vol.2, No.1, Pp.1-9

Putri, E., Purbasari, H., Handayani, M. T., & Ulynnuha, O. I., 2018. Analisis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kesadaran Kewajiban Perpajakan Pada Sektor Usaha Kecil Dan Menengah (UKM). Riset Akuntansi Dan Keuangan Indonesia, 3(1), 80. https://doi.org/10.23917/reaksi.v3i1.5733

Rahayu, Siti Kurnia, 2010. Perpajakan Indonesia: Konsep dan Aspek Formal. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sasmita, Sentya N. Arum, 2015. Pengaruh Pemahaman Wajib Pajak, Pelayanan Fiskus, Kesadaran Wajib Pajak, dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Pemilik Usaha Kecil Menengah dalam Pelaporan Kewajiban Perpajakan di Semarang, Semarang: Jurnal Akuntansi Universitas Pandanaran

Sekaran, Uma, 2009. Metode Penelitian untuk Bisnis. Jakarta: Salemba Empat

Serim, N., Inam, B., & Murat, D., 2014. Factors Affecting Tax Compliance of Taxpayers: The Role of Tax Officer The Case of Istanbul and Canakkale, Business and Economics Research Journal, Vol.5, No.2, Pp. 19-31

Suandy, Erly, 2011. Hukum Pajak, Edisi 5, Salemba Empat, Jakarta.

Sugiyono, 2010. Metode Penelitian Bisnis, Bandung: Alfabet

Widayati, & Nurlis, 2010. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemauan Membayar Pajak Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Melakukan Pekerjaan Bebas (Studi kasus pada KPP Pratama Gambir Tiga). Simposium Nasional Akuntansi XIII

Yuliyanah, Putri Rizqiyah; Dien Noviany, R., & Baihaqi Fanani, 2018. Pengaruh Omzet Penghasilan, Tarif Pajak Serta Self Assessment System Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak UMKM di Kota Tegal. Universitas Pancasakti, Tegal

Yusro, Heny Wachidatul, & Kiswanto, 2014. Pengaruh Tarif Pajak, Mekanisme Pembayaran Pajak Dan Kesadaran Membayar Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak UMKM Di Kabupen Jepara. Accounting Analysis Journal, 3(4), 429–436. https://doi.org/10.15294/aaj.v3i4.4201

Zain, Mohammad, 2007. Manajemen Perpajakan. Jakarta: Salemba Empat

Published
2020-10-17
How to Cite
Widodo, H. S., & Sari, D. P. (2020). Pemahaman perpajakan, kesadaran pajak dan tingkat pendapatan sebagai determinan kepatuhan pajak UMKM. Imanensi: Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Akuntansi Islam, 5(2), 79-92. https://doi.org/10.34202/imanensi.5.2.2020.79-92